
Bu Indah: Hilmi mau tulis apa di kartu lebarannya?
Hilmi : Hilmi mau naik mobil
Bu Indah: Ini bukan tentang cita-cita, Bang Hilmi. Apa yang Bang Hilmi mau tulis untuk Abi dan Ummi?
Hilmi : Hilmi mau naik mobil
Bu Indah: Hilmi mau tulis, "Abi, Ummi, Selamat Lebaran ya...?"
Hilmi : Nggak, pokoknya Hilmi mau naik mobil!!!
Bu Indah berfikir sejenak, kemudian mencoba bertanya lagi ke Hilmi.
Bu Indah: Oh, jadi Bang Hilmi mau nulis, "Abi, Ummi, kalau lebaran nanti, Hilmi mau naik mobil bersama Abi dan Ummi. Begitu ya?
Hilmi : Ya, benar (Hilmi gembira karena Bu Indah paham maksudnya)
No comments:
Post a Comment